Posts

LAMBANG HMTI

Image
  Warna Dasar Warna dasar lambang HMTI berwarna maroon yang berarti ketenangan namun menyimpan kekuatan yang tidak dapat dihancurkan. Warna Emas Warna emas di lambang HMTI melambangkan kesejahteraan. Jam Pasir Jam pasir di lambang HMTI melambangkan efisiensi. Lingkaran Lingkaran di lambang HMTI melambangkan kesatuan, keseteraan, dan dinamik.

POSTER LEGION 2021

Image
 

SWOT LEGION 2021

Image
 

ESSAY LEGION 2021

 Essay Legion Legion 2021 penting untuk dilaksanakan bagi para mahasiswa Teknik Industri dan Logistik dengan harapan mendapatkan output yang bermanfaat salah satu contohnya kepemimpinan. Legion 2021 dimulai dari kegiatan pra-opening pada tanggal 8 Oktober 2022. Terdapat beberapa peraturan yang dijabarkan pada kegiatan tersebut dan peserta Legion diwajibkan untuk mengikuti dan menaati peraturan tersebut. Dari peraturan tersebut, kami para peserta diharapkan dapat melatih kedisiplinan kita. Dari peraturan itu juga kami berharap dapat menjadi pribadi yang lebih baik seperti bertutur kata yang baik dan saling menghormati sesama. Pada kegiatan Legion juga kami dapat melatih time management  diri, bagaimana cara kami membagi waktu untuk kuliah, kepanitiaan, Legion, dan istirahat. Kami juga dituntut untuk menjalin kebersamaan dan kerjasama yang baik antar individu di dalam ruang lingkup Teknik Industri dan Teknik Logistik angkatan 2021. 

BIODATA DIRI

Image
BIODATA DIRI Nama          : Rafli Abshar Fadillah Kelas           : TI-45-10 TTL              : Bandung, 10 Agustus 2003 Alamat        : Jln. BKR No.129, Kec.Regol, Kota Bandung  No. Telp     : 081321256207 Motivasi      : Tuhan mencintai orang yang pantang menyerah